Cara Menghilangkan Gambar Obeng dan Tang Pada Blog



Cara Menghilangkan Gambar Obeng dan Tang Pada Blog
Bagi para blogger pemula, mungkin masalah ini akan menjadi hal yang sangat tidak nyaman dilihat. Padahal sebenarnya gambar tang dan obeng tersebut memberikan kemudahan untuk mengedit atau kata lainnya (Quick Edit). Masalah ini biasanya muncul setelah memasang template baru hasil download. Tampilan gambar obeng dan tang tersebut tentu sangat menggangu untuk tampilan blog kita. Ada beberapa cara menghilangkan gambar obeng dan tang pada tampilan blog kita tersebut. Berikut ini akan coba saya jelaskan cara menghilangkan gambar obeng dan tang pada tampilan blog. Cara dibawah ini sudah saya coba dan berhasil. 

Caranya sangat mudah sekali,

1. Langsung Login ke akun blogger

2. masuk ke menu Edit HTML

3. Cari kode  ini :  ]]></b:skin>   mencari dengan mudah dengan cara tekan Ctrl + F

4. Copy kede berikut : .quickedit{display:none;}

5. lalu copy pastekan tepat diatas kode  ]]></b:skin>   

6. simpan perubahan, dan lihat hasilnya

Belum ada Komentar untuk "Cara Menghilangkan Gambar Obeng dan Tang Pada Blog"

Posting Komentar

Berikan komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel