Cara Pasang Iklan di Bawah Judul Postingan
Selasa, 14 November 2017
Tambah Komentar
Sahabat Ucorelers, kali ini saya akan berbicara sedikit mengenai dunia blogger dan adsense. iya sebenarnya keberhasilan di adsense adalah efek dari keberhasilan di blog. secara otomatis jiga blog kita bagus makan penghasilan adsense akan berbanding lurus. Namun demikian, tidak menampik juga bahwa penempatan posisi iklan diblog kita akan mempengaruhi penghasilan di google adsense. Nah, kali ini saya akan menjelaskan salah satu faktor yang dapat meningkatkan earning penghasilan google adsense kita dari sekian banyak faktor. Penempatan Posisi iklan dibawah judul postingan, Ia cara ini adalah satu dari sekian banyak cara untuk meningkatkan penghasilan google adsense kita. Nah, tutorial Blogger kali ini saya akan menjelaskan cara memasang iklan dibawah judul postingan. berikut adalah langkah-langkah yang harus sahabat ikuti:
Cara Pasang Iklan di Bawah Judul Postingan
Masuk ke akun adsense sahabat dan copy code iklan yang hendak diletakan dibawah judul postingan, lalu parse code iklan di SINI
Hasil Parse kode iklan tersebutlah yang nanti akan kita letakkan pada postingan blog kita. Perlu diketahui memparse iklan tidak sama sekali melakukan pelanggaran dalam google adsense. Memparse iklan hanya bertujuan agar kode iklan dapat dibaca dalam template blog kita.
Cara Pasang Iklan di Bawah Judul Postingan
Setelah selesai meparse kode iklan sahabat, untuk memasangnya tepat berada dibawah judul postingan yaitu:
1. Masuk ke setelan blogger sahabat, Lalu pilih tema dan kemudian pilih edit HTML. Pada laman Edit HTML silahkan sahabat cari scrip <data:post.body/> dengan bantuan Control + F
Kode <data:post.body/> Kemungkinan besar lebih dari satu, silahkan sahabat pilih kode yang kedua atau ke tiga
2. Letakan code Iklan hasil Parse sahabat tepat diatas <data:post.body/> lalu klik simpan, maka iklan akan tampil tepat dibawah judul postingan.
Untuk membuatnya tepat ditengah tengah judul postingan silahkan sahabat tambahkan code berikut
<center>
...Iklan Adsense hasil Parse...
</center>
Selamat Mencoba...
Belum ada Komentar untuk "Cara Pasang Iklan di Bawah Judul Postingan "
Posting Komentar
Berikan komentar